Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Grafis Riwayat Pierre Bourdieu

Gambar
Lahir : 1 Agustus 1930 Istri : Marie-Claire Brizard (M. 1962-1983) Dipengaruhi oleh : Michel Foucault , Emile Durkheim, Karl Marx Anak : Emmanuel Bourdieu , Laurent Bourdieu, Jerome Bourdieu Riwayat Hidup 1930 : Lahir 1950 : bersekolah Ecole Normale Superieure, Paris 1956 : Wajib Militer di Aljazair 1960 : Jadi Asisten di Universitas Paris 1962 : Menikahi Marie-Claire Brizard 1964 : Direktur Studi L' Ecole Practique De Hautes Etudes 1968 : Direktur Centre de Sociologie Europeenue 1975: Mendirikan Kelompok Riset menerbitkan jurnal Actes de la Rechercheen Sciences Sociales 1993: memperoleh medali d'atau di Centre Nasional de la halus Scientifique (CNRS) 1996: Menerima Hadiah Goffinan dari Univ. Of California Berkeley 2001: Menerima Medali Huxley dan Antropologi Royal Institut Bourdieu 2002: 23 Januari, Meninggal  *) Diolah dari berbagai Sumber 

Sosok Pierre Bourdieu

Latar  belakang keluarga termasuk golongan kelas menengah bawah. Ayahnya pegawai negeri, tetapi semangat kuatnya, Pierre menempuh pendidikan berkualitas tinggi. Berada dalam lingkungan pendidikan formal dengan sifat konvensional otoriter.  Dalam kondisi pendidikan tersebut Bourdieu melakukan pemberontakan akademis yaitu menolak untuk menulis tesis. Penolakan akdemis dilator belakangi kesadaran kemampuan diri tergolong pas-pasan. Bourdieu juga melakukan perlawanan sosial lingkungan pendidikan / sekolah melalui pemberian penilaian “sekolahnya berpandangan kuat terhadap komunis.” Penempaan dan pendewasaan diri dilakukan “ikut wajib militer” pada tahun 1956. Dan, selama dua tahun bersama tentara Perancis di Aljazair. Mestinya wajib militer sudah selesai tetapi Bourdieu melanjutkan hidup di Aljazair selama dua tahun.  Bukan tanpa tujuan, tetapi dia melakukan pendokumentasian kehidupan sosial. Pendokumentasian pengalaman bersama masyarakat Aljazair dan dialog bersama tentara Peranci

Formulasi Dominasi Teori Habitus Pierre Bourdieu

Formulasi Dominasi Teori Habitus Pierre Bourdieu Komponen Teori Habitus Pierre (THP) terdiri dari tiga komponen yaitu Habitus, Modal dan Arena bisa dikelompokkan menjadi dua unsur. Kedua unsur yaitu Unsur Aktor berisi Habitus dan Modal, selanjutnya dinamakan Aktor dan Arena. Aktor berinteraksi dengan Arena. Interaksi keduanya saling membentuk kategori. Aktor berinteraksi dengan Arena, tujuan bagi Aktor ialah menyusun Identitas Aktor. Kategori Identitas Aktor. Arena berinteraksi dengan Aktor, bertujuan membentuk Eksistensi Aktor. Kategori Eksistensi Aktor. Bagaimana kondisi tiap unsur jika salah satu unsur lebih dominan dari unsur lain? Bagaimana formulasi dominasi satu dengan lainnya?  Formulasi dominasi antara Aktor (Ak) dengan Arena (Ar) memiliki kondisi berbeda. Aktor lebih dominan dari Arena formulasi ialah Ak > Ar = Aktor menentukan "warna" Arena. Arena berada dalam situasi dibawah kendali Aktor. Artinya Aktor miliki Modal lebih dibanding Aren

Struktur Teori Habitus Pierre

Gambar
Struktur Teori Habitus Pierre Manusia tidak bisa melepaskan dari tindakan. Artinya, manusia selalu melakukan tindakan. Tindakan manusia menarik untuk dikaji lebih mendalam. Aneka tindakan manusia baik sesuai nilai sosial, norma sosial, maupun tujuan individu atau pun kelompok. Kajian tindakan menggunakan perspektif Teori Habitus. Penggagas Teori Habitus adalah Pierre Bourdieu. Tindakan berdasarkan Pierre Bourdieu terbangun oleh tiga komponen yaitu Habitus (H), Modal (M) dan Arena (A). kajian ketiga komponen memiliki turunan sendiri-sendiri . Apa dan bagaimana turunan tiap komponen? Habitus (H) memiliki turunan yaitu konsep I dan Me dengan tokohnya adalah George Mead. Turunan berikutnya ialah konsep Pilihan Rasional kepunyaan Coleman. Komponen kedua yaitu Modal. Modal memiliki turunan ialah konsep Pertukaran Sosial - C. Homans. Kemudian dibawahnya yaitu konsep intrinsik dan ekstrinsiknya Peter M. Blau. Komponen ketiga adalah Arena. Arena memiliki turunan yaitu Ruang

PEKA

03 Oktober 2016 (Bulan Rosario) PEKA Bacaan Lukas 10:25-37 Berdasar bacaan Injil hari ini maka ditemukan enam subjek/pelaku sebagai pembentuk alur cerita. Keenam subjek tersebut ialah Yesus, Ahli Taurat, Kelompok Penyamun, Para Imam, Seorang Lewi, Seorang Samaria dan satu objek penderita, yaitu Seorang Anonim yang turun dari Yerusalem menuju ke Yeriko. Dari keseluruhan rangkaian cerita didapati tujuh orang dengan peran berbeda beda. Untuk memahami Injil hari ini mari menyusun cerita sebagai berikut. 1.         Pertama ada dialog antara Yesus dengan Ahli Taurat 2.        Yesus membuat ilustrasi untuk menjawab pertanyaan Ahli Taurat tentang “apa yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup kekal” 3.        Ada Seorang Anonim mengadakan perjalanan dari Yeriko ke Yerusalem. 4.        Seorang Anonim tersebut  jatuh, ditengah perjalanan, setelah diserang oleh Sekelompok Penyamun 5.        Orang tersebut mengalami luka luka sangat parah dan tidak berdaya 6.        Ad

Ini saya... 5 X 1 = 7

*seorang guru menuliskan ini di papan tulis : 5 x 1 = 7 5 x 2 = 10 5 x 3 = 15 5 x 4 = 20 5 x 5 = 25 5 x 6 = 30 5 x 7 = 35 5 x 8 = 40 5 x 9 = 45 5 x 10 = 50 Setelah selesai menulis dia balik melihat murid-muridnya yang mulai tertawa menyadari ada sesuatu yang salah. Pak gurupun bertanya : "Mengapa kalian tertawa?" Serentak mereka semua menjawab : "Yang nomor satu salaaaahhh Paaakk!" (tertawa bareng). Sejenak pak guru menatap muridnya, tersenyum menjelaskan : "Saya memang sengaja menulis seperti itu agar kalian bisa belajar sesuatu dari ini. Saya ingin kalian tahu bagaimana dunia ini memperlakukan kita. Kaliankan sudah melihat bahwa saya juga menuliskan hal yang benar sebanyak 9 kali, tapi tak ada satupun kalian yang memberi selamat. Kalian malah lebih cenderung menertawakan saya hanya untuk satu kesalahan. Hidup ini jarang sekali mengapresiasi hal-hal yang baik bahkan yang kita lakukan ribuan sekalipun. Hidup ini justru akan selalu m

Komunikasi #01 unsur penting

Nama           : Lady Stephanie Natasya Semester    : I Mata kuliah: Komunikasi 1.Komunikasi adalah suatu proses penyampaian informasi. Informasi dapat berupa pesan, ide, gagasan. 2.Komunikasi berupa hubungan timbal balik yang berupa respon. Respon tersebut juga dapat diterima secara positif(+) maupun negatif (-). 3.Komunikasi melibatkan lebih dari satu orang. 4.Dalam komunikasi ada yang menyampaikan pesan (komunikator) dan ada penerima pesan (komunikan).

Ketika Hidup Satu Jam

*_Satu Jam Yang Sederhana_* Seorang anak datang kepada ayahnya dan bertanya dengan polosnya : ”Apakah kita bisa hidup tidak berdosa selama hidup kita, Ayah…? “ Ayahnya memandang anaknya itu kemudian berkata : ”Tidak, nak… “ Anak ini kemudian memandang ayahnya dan bertanya lagi… ”Apakah kita bisa hidup tanpa berdosa dalam setahun…?” Ayahnya kembali menggelengkan kepalanya, sambil tersenyum. ”Oh...., bagaimana kalau 1 bulan, apakah kita bisa hidup tanpa melakukan kesalahan…?” Ayahnya tertawa… ”Mungkin tidak bisa juga, nak…” ”OK ayah, ini yang terakhir kali… Apakah kita bisa hidup tidak berdosa dalam 1 jam saja…?” Akhirnya ayahnya mengangguk. “Kemungkinan besar, bisa nak…” Anak ini tersenyum lega… ”Jika demikian, aku akan hidup benar dari jam ke jam, ayah. Kelihatannya akan lebih mudah menjalaninya, dan aku akan menjaganya dari jam ke jam, sehingga aku dapat hidup dengan benar… “ Pernyataan ini mengandung kebenaran sejati… Marilah kita hidup dari waktu ke w

Peci Presiden

Gambar
PECI PRESIDEN Bung Karno memang seorang yang visioner. Banyak pandangan dan tindakannya yang bisa melesat jauh melampaui usianya sendiri. Salah satunya adalah bagaimana peci atau kopiah yang akhirnya menjadi penutup kepala resmi bagi para pemimpin, dari pemimpin RT sampai Presiden, semuanya kalau mau terlihat berwibawa dan bijaksana, musti pakai peci. Padahal aslinya peci itu adalah penutup kepala para petani, pedagang kecil, tukang becak, sais sado (tukang delman) dan lain sebagainya. Awalnya Bung Karno mulai memakai peci adalah saat Jong Java mengadakan pertemuan di Surabaya. Bung Karno saat itu baru lulus HBS (setingkat SMA). Seperti dikisahkan oleh Guntur Sukarno dalam buku "Bung Karno & Kesayangannya." (1981) Pada satu waktu Jong Java mengadakan suatu pertemuan umum para anggotanya. Mereka yang hadir tidak satu pun ada yang memakai tutup kepala, blangkon apalagi peci. Saat itu di kalangan intelektual enggan mengenakan tutup kepala seperti blangkon at

Makna Gundul Gundul Pacul

GUNDUL GUNDUL PACUL,,,,, Tembang Jawa ini konon mempunyai arti filosofis yg dalam dan sangat mulia. Gundul adalah kepala plonthos tanpa rambut. Kepala adalah lambang kehormatan, kemuliaan seseorang. Rambut adalah mahkota lambang keindahan kepala. Jd gundul adlh kehormatan tanpa mahkota. Pacul adalah cangkul yaitu alat petani yang terbuat dari lempeng besi segi empat. Jd pacul adlh lambang kawula rendah, kebanyakan petani. Gundul pacul artinya adlh bahwa seorang pemimpin sesungguhnya bukan orang yang diberi mahkota tetapi dia adalah pembawa pacul utk mencangkul, mengupayakan kesejahteraan bagi rakyatnya/org bnyk. Orang Jawa mengatakan pacul adlh papat kang ucul (4 yg lepas) Kemuliaan seseorang tergantung 4 hal, yaitu bgmn menggunakan mata, hidung, telinga n mulutnya. 1. Mata digunakan untuk melihat kesulitan rakyat/masy/org bnyk. 2.Telinga digunakan untuk mendengar nasehat. 3. Hidung digunakan untuk mencium wewangian kebaikan. 4. Mulut digunakan untuk berkata adil.

Teori dan Model Pembelajaran Pendidikan IPS

Teori dan Model Pembelajaran IPS *) Dikucil dari Dr. Eva Banowati Sedikit mempelajari sejarah IPS atau Ilmu Pengetahuan Sosial. Bahwa ilmu pengetahuan sosial di Indonesia lebih mengacu pada negara Amerika Serikat. Mengapa? Karena kedua negara ini memiliki kemiripan. Kemiripan apa diantara keduanya? Indonesia dan Amerika Serikat memiliki kesamaan, sebagai negara multikultural. Berbicara tentang Teori Pendidikan IPS dikupas sedikit terbagi menjadi dua bagian besar yaitu Teori Pendidikan dan Pendidikan IPS. Bagaimana kaitan Teori Pendidikan dan Pendidikan IPS ? Teori-teori pendidikan hendaknya memberi pengaruh pada Pendidikan IPS. Hal tersebut terkait juga dengan model pembelajaran dan model pendidikan. Dikatakan model pembelajaran jika pembicaraan tentang cara-cara mengajar. Namun jika berbagai cara mengajar digabungkan itu disebut model pendidikan. Beberapa model pendidikan, berdasar: A contoh / model B pengulangan C kedisiplinan D orang sekitar E orang tua Berbicara IP

Filsafat Pendidikan

Filsafat Pendidikan IPS *) Cukilan dari Prof. Suyahmo Filsafat secara harafiah diartikan mencari kebenaran hakiki. Filsafat dimaknai sebagai belajar segala sesuatu secara mendasar untuk menemukan kebenaran sejati. Filsafat ilmu diartikan upaya mencari kebenaran dapat diterima umum atau memiliki kebenaran universal. Orang yang belajar filsafat ialah orang yang cinta kebenaran dan kebijaksanaan. Karena dituntut konsistensi antara berpikir benar bertindak bijak diwujudkan dalam sikap benar dan bijak lalu diaplikasikan dalam perilaku. Filsafat dibagi dua yaitu filsafat IPS dan Non-IPS. Filsafat berwujud lahir yaitu ucapan dan roso (rasa) batin. Konsisten jika ucapan dan batin selaras.  Beberapa formulasi ucapan + maka batin + perilaku lahir + maka konsisten Ucapan + batin - perilaku lahir - maka tidak konsisten. Alat mengupas lebih menggunakan tiga alat analisis yaitu ontologis, epistimoligis dan aksiologis. Ontologis pola pikirnya ialah menuntut kebenaran dan kebaikan sejati

Negara VS Homo Homini Lupus

Apa dan bagaimana sikap negara terhadap perilaku masyarakat yang homo homini lupus? Baca selengkapnya .....

Pendidikan Jadi Pengurai Masalah Indonesia

Ragam Permasalahan Pendidikan IPS Indonesia Oleh Dr. Purwadi Suhandini, S. U. Proposisi Sudahkan pendidikan Indonesia memberikan kontribusi terhadap upaya penguraian masalah masyarakat Indonesia? Ataukah justru pendidikan Indonesia memperkeruh masalah masyarakat Indonesia? Kondisi Riil Kondisi riil masyarakat Indonesia perlu diteropong secara dua sisi yaitu keunggulan dan kelemahannya. Sisi keunggulan A Jumlah penduduk 250 jutaan B Kekayaan alam melimpah C Kemampuan individu bersaing D Budaya kekeluargaan sangat tinggi E Pengguna media sosial kategori tinggi Sisi kelemahan A Pendidikan tidak merata B Kemiskinan sangat besar C Mental instan D Mudah emosional negatif E Sikap curiga Bila dikupas lebih mendalam baik keunggulan maupun kelemahan maka akan menambah deretan masing masing sisi. Kondisi riil masyarakat Indonesia apakah berdampak terhadap bidang pendidikan Indonesia? Jelas berdampak! Sebelum memasuki lebih dalam terkait sumber masalah pendidikan IPS Indo

Banggakan Orang Tua

My Future Nama lengkap : Alfreda Christina Melinda Panggilan : Alfreda Hobby : menari, menggambar Motto hidup : cita – cita ada ditanganmu No hp : - Alinea 1 : aku ( siapa aku )     Aku adalah anak dari ayah dan ibuku. Nama ayahku adalah Doris Siswantara dan nama ibuku adalah Irmia Maracitra. Aku punya kakak ,kakakku masih duduk dikelas 9 yaitu Lauretta Althea.kami berdua bersekolah di SMPK Santa Maria 1 Malang. Aku sangat senang sekali bersekolah di SMPK Santa Maria 1 ,karena disana aku bisa mengembangkan bakatku dan di SMP ini nilai saya lebih naik dibanding waktu saya SD. Alasan saya membuat  “History Maker “ ini , agar saya semakin bertumbuh dan bergembang seperti yang dikatakan oleh Pak Kukuh , yang “ mak clorot “.metode saat saya belajar adalah  sambil mendengarkan lagu supaya materi masuk semua. Alinea 2 : pingin apa (cita’’ )      Mimpi saya adalah menjadi designer atau photographer yang sukses. Mengapa saya memilih cita – cita itu?. Karena saya melihat dari segi kem

Cita-Cita Awal Guru

Cita-Cita Awal Guru                         Namaku adalah Marble Gabriella. Biasanya aku dipanggil Marble. Hobiku adalah berenang.dan mottoku adalah “We will never know the real answer before you try”. Aku adalah manusia yang diciptakan Tuhan dengan keadaan yang ada. Namaku Marble Gabriella yang berarti malaikat utusan Tuhan yang sangat kuat. Aku orangnya tidak suka membuang waktu dengan bertele – tele. Aku lahir di Malang 21 Maret 2003. Aku orangnya agak pemalas, kadang saat sudah capek dan ada tugas yang tidak ku mengerti, biasanya tidak aku kerjakan, tetapi aku mengerjakannya di sekolah dan melihat jawaban temanku. Hobbiku berenang, awalnya aku tidak bisa berenang setelah belajar terus akhirnya aku bisa dan ingin menyempurnakannya lagi. Aku senang berolahraga bersepeda,badminton, jogging.   Cita – citaku adalah menjadi dokter. Awalnya cita – citaku adalah menjadi guru, tetapi saat aku menonton film Korea tentang kedokteran. Aku merasa, bila aku menjadi dokter itu rasanya seru

Metodologi Penelitian (Kualitatif)

Metodologi Penelitian (Kualitatif) Oleh Dr. Triwanthy Arsal, M. Hum Sedikit tentang sejarah pendekatan kualitatif diawali tahun 1900- PD II. Tokoh pendekatan kualitatif yaitu Immanuel Kant, Aguste Comte dan Emmile Durkheim. Sebagai kunci pendekatan kualitatif ialah interpretasi atas suatu keadaan, perilaku individu atau sosial. Ada dua pihak dalam penelitian yaitu Tineliti dan Peneliti. Tineliti ialah pihak atau orang yang hendak diteliti. Peneliti ialah pihak atau orang yang melakukan penelitian. Penekanan pendekatan kualitatif ialah proses penelitian bukan hasil penelitian. Unsur unsur dalam pendekatan kualitatif ialah: A Sarat nilai B Proses C Peneliti-Tineliti D Realitas sosial E Pengalaman sosial F Makna Dalam pendekatan kualitatif peneliti harus merumuskan preposisi. Proposisi disusun berdasarkan observasi awal. Lalu, ditemukan teori. Teori ini dipakai sebagai pijakan untuk mencari menemukan fakta sosial terkait proposisi. Teori dipakai untuk menemukan fakta

Metodologi Penelitian (Kuantitatif)

Metodelogi Penelitian (Kuantitatif) Oleh Prof. Dr. Rusdarti, M. Si Secara umum ada pendekatan dalam penelitian ada dua, yaitu kuantitatif dan kualitatif. Pendekatan kuantitatif bercirikan angka, statistik. Pendekatan kuantitatif bercirikan deskripsi, narasi. Lalu, muncul pertanyaan pendekatan apa yang dipakai? Latar belakang akademik sangat menentukan pemilihan penfekatan. Apakah menggunakan kuantitatif ataukah kualitatif? Latar belakang IPA lebih condong menggunakan pendekatan kuantitatif. Namun IPS bisa memilih kuantitatif atau kualitatif. Penelitian kuantitatif hasilnya tidak harus signifikan. Mengapa? Karena dengan hasil tidak signifikan memunculkan penelitian lanjutan u tuk menemukan faktor penyebab tidak signifikan. Peneliti dalam melakukan penelitian harus melepaskan Diri terhadap prasangka dan pandangan subjektif. Karena menyebabkan penelitian hasilnya tidak objektif. Penelitian bisa melakukan prediksi dengan catatan ambang batas kesalahan 5%. Jenjang akademik

We Will Never Know

Jawaban itulah menjadi permintaan dari pertanyaan. Jawaban atas pertanyaan tetap memunculkan pertanyaan. Apakah mencoba menemukan jawaban bisa dalam bentuk tindakan? Jawaban dalam bentuk tindakan lebih akurat daripada jawaban verbal. Apakah kebahagiaan sebatas verbal? Berelasi bisa membuat seseorang bahagia atau sebaliknya .  Ada tiga unsur penting dalam berelasi pertama Personaliti, Community dan Life. Ketiganya saling mempengaruhi. Tiganya saling melekat. Jika salah satu bermasalah maka kebahagiaan tiga tercukupi. Maka bagaimana agar bahagia? Bagaimana bersikap terhadap tiap unsur agar bahagia? Ada hal menarik dari uraian berikut ini. *""Dikutip dari Buku Karya Ausberg 49 tahun buku yang berjudul* *"THE LAST LECTURE"* *(Pengajaran Terakhir)* yang menjadi salah satu buku best-seller di tahun 2007."" *KUNCI UNTUK MEMBUAT HIDUP ANDA LEBIH BAIK,*  terdiri atas *--Personality,* *--Community* and *--Life.* Berikut penjelasannya:    *A

Pengaruh Aksiden terhadap Logika

Teori Konsep Pendidikan IPS oleh Prof. Dr. Suyahmo, M. Si Dapat ilmu baru pada saat mengikuti matrikulasi. Menyusun teori adalah tujuan ilmu pengetahuan. Beberapa konsep melahirkan proposisi/teori. Ada tahapan Mengerti Memahami Sikap Perbuatan Dalam memahami diproses melalui Induksi dan Dedikasi. Induksi bersumber dari fakta yang terpanca-indera. Fakta masih dibagi menjadi dua yaitu unsur kesamaan dan unsur perbedaan. Dari kesamaan-kesamaan tiap fakta dibuatlah konsep. Sebagai contoh Fakta Suku Jawa Suku Batak Suku Sunda Beberapa fakta yang memiliki persamaan dan perbedaan. Persamaan dari beberapa fakta melahirkan konsep. Ketiga suku tersebut mempercayai Tuhan Yang Maha Esa, maka terbentuklah konsep bahwa suku Jawa suku Batak suku Sunda mempercayai Tuhan Yang Maha Esa. Meskipun memiliki perbedaan agama. Konsep yang terbangun tersebut memiliki kelanjutan yaitu pengalaman dan verifikasi. Pengalaman maksudnya konsep tersebut diikuti. Sedangkan verifikasi dimaksu

You Are The Creator

Masa depan berawal dari angka "3". Berbicara angka "3" adalah angka setelah angka "2". Atau angka sebelum angka "4".  Angka "3" juga pembicaraan melibatkan tiga pihak atau subjek. Aku, kamu dan dia. Gabungan Aku, kamu dan dia ialah kami.  Angka "3" berarti juga ayah, ibu dan anak. Ketiganya disebut keluarga. Keluarga merupakan unsur terkecil dalam negara bangsa.  Berbicara angka "3" makin menarik ketika angka "3" ditarik pada sisi-sisi lain. Angka "3" memiliki sisi sosial.  Apa menariknya angka "3" mari perhatikan uraian berikut:  Ada 3 hal dalam hidup yang tidak bisa kembali:           *1. Waktu        *              *2. Ucapan     *             *3. Kesempatan    *      Jagalah itu, jangan sampai kau menyesal karenanya.  Ada 3 hal yang dapat menghancurkan hidup seseorang:           *1. Amarah      *             *2. Keangkuhan    *              

From All Angles,

Belajar Sisi Lain Agak sulit memang memahami Sisi Lain. Sulitnya, karena selama ini hanya melihat dari satu sisi semata. Mencoba melihat dari sisi lain, sulit. Kesulitan lain ialah sudahkah terbiasa dari satu sisi saja. Maka diajak untuk menggeser sisi lain, sangat berat. Padahal melihat sisi lain akan didapat pengetahuan berbeda. Melihat satu dengan sisi lain, hasilnya jelas berbeda. Meskipun objeknya sama persis. Lalu, bagaimana memuka pola pikir sisi lain. Salah satu untuk memahaminya adalah melalui ilustrasi. Ilustrasi ini membantu sedikit memahami dan menggeser pola pikir. Ada dongeng untuk membuka sisi lain. Simak kisah berikut ini, Pada zaman dahulu hiduplah enam orang buta. Mereka selalu mendengar cerita tentang gajah. Tetapi mereka sama sekali belum pernah melihatnya, ingin sekali rasanya mereka tahu bentuk gajah itu seperti apa. Bergegaslah mereka bersama-sama pergi untuk melihat gajah. Saat mendekati gajah, orang buta pertama tersandung lalu jatuh dan menabrak t

The Quality of Your Communication

Komunikasi ketika dikupas lebih dalam maka didapati aneka hal menarik. Ada beberapa hal terkait penggolongan komunikasi. Apa saja penggolongan tersebut bisa disimak dibawah ini : Berdasar wujudnya A Nampak B Tersembunyi Tempatnya A Indoor B Outdoor Kepentingannya A Formal B Non formal Tujuannya. A Informasi B Ajakan C Dorongan D Refleksi E Provokasi Berdasar Subjek A Primer (Langsung-Tidak langsung) Langsung Tatap muka Tidak langsung alat B Sekunder (Langsung Langsung surat Tidak langsung titip pesan Bentuk A Tulisan B Verbal C Simbol D Gambar Dari kupasan tentang komunikasi, makin jelaslah bahwa mempelajari komunikasi mempengaruhi kualitas hidup manusia. Kualitas hidup Anda adalah kualitas komunikasi Anda (The quality of your life is the quality of your communication), Unlimited Power (1986), Stephen Covey.

Hobi Bikin Meme

Story Of My Life Nama:Pandu Wicaksono Kelas:8C/28 Nomor telepon:082245091820 Motto saya adalah “jika kamu sudah membertiahukan rahasia mu kepada temanmu itu bukan lagi disebut rahasia” Pengenalan Ya ya ya nama saya Pandu Wicaksono panggil aja Pandu yang Ganteng(Hoeekkkk), kalau saya ditanya oleh teman saya hobi pandu apa? Ya paling aku hanya bisa menjawab bermain game dan membuat meme kenapa aku memilih hobi itu? Karena saya adalah DUTA JOMBLO SMPK SANTA MARIA 1 Malang, kenapa bisa begitu ya? Karena saya suka Spongebob sama seseorang tapi dia belum sadar akan perasaan ku ini yah beginilah sudah takdir. Membuat meme adalah salah satu hobiku, sebenarnya dari dulu aku sudah tau apa itu meme dan ingin mencoba membuat fanpage di facebook tapi aku masih takut kalau fanpage itu nanti tidak terkenal jadi kuurungkan niatku ini, namun ada teman saya yang bisa kalian sebut sebagai Admin GMS dia bertanya kepada saya “Hei du ayo buat fanpage tentang meme comic” ajak dia aku ya langsung aja

Photographer

Nama : Angelica Putri Siswadi (angel/ica) Hobby : main basket, foto foto  Motto hidup : keep fighting! No hp : 081249632959 Judul :            mimpi ku        Aku ini orang yang masih suka males malesan, tapi aku penguin tetep jadi orang pinter. Tapi aku tau aku gak bisa jadi orang pinter tanpa aku belajar dan berusaha.         Aku pengen jadi photographer. Kenapa gitu? Aku sering liat orang foto-foto itu keliatan keren, jadi aku pengen bisa foto-foto gitu. Selain itu kan aku bisa mengabadikan suatu moment dengan memotonya.         Aku mulai sekarang pengen rajin belajar. Belajar tentang camera, nekunin hobby, aku juga pengen pinter pelajaran juga. Aku akan banyak belajar Dari kegagalan dan banyak belajar dari orang yang lebih hebat.          Kelemahan ku yang harus aku buang untuk menggapai cita cita adalah MALES. Males adalah kelemahan yang paling besar. Aku harus berusaha menjadi rajin untuk cita citaku             Aku akan berusaha dengan keras, Belajar dengan giat mu

Game Versi Indonesia

Diriku  Nama:Mikhael.Rendy.Wijaya , Panggilan Rendy Hobby: Membuat gambar meme dan bermain game Motto Saya: Seorang pemimpin akan selalu bertanggung jawab tetapi seorang pencundang akan selalu mencari alasan untuk menutupi masalahnya. No Hp: 081555472059 Pengenalan: Hai nama saya Mikhael.Rendy.Wijaya biasa dipanggil Rendy . Umur Saya 13 tahun . Saya bersekolah di SMPK Santa Maria 1 ,  Malang. Saya memiliki hobi membuat gambar meme dan bermain game . Kadang kalah jika tidak ada kegiatan saya membuat game.  Cita-cita saya ingin menjadi progamers. Mengapa saya memilih progamers sebagai cita-cita saya karena saya bukan hanya ingin bermain buatan orang luar negri tapi saya juga ingin menjadi pembuat game versi indonesia untuk mengharumkan nama Bangsa Indonesia.  Apa yang harus saya lakukan supaya saya bisa mewujudkan “Cita-cita Saya”?. Saya akan belajar lebih giat dan membuat game dari versi buruk menjadi yang lebih bagus , karena kita bukannya langsung bisa membuat game versi bagus

Belajar Kesuksesan

etap bersyukur, berusaha & tetap Semangat!” Nama Lengkap : Dhio Prabu Tesalonika Nama Panggilan : Dhio Hobby : Bermain Alat Musik. No HP : 087 859993848. Motto : “Kita lebih besar dan lebih baik dari apa yang kita pikirkan”  “Belajar dari kesuksesan orang lain” Keterangan : “Kawan pembaca boleh panggil aku dengan nama Dhio atau yang lain sesuai dengan nama lengkapku... asal bukan panggil aku Bandrun... (he heee).” Tentang AKU Aku adalah aku, bukan kamu atau dia. (He...heee) Aku adalah seorang remaja, bersyukur diusiaku ini aku memiliki talenta dimana talentaku ini tidak dimiliki oleh sebagian besar teman-temanku. Aku bisa menjadi seperti ini karena usahaku dan kerja keras dari orang tua dan bapak ibu guru ku. Dari merekalah aku terus termotivasi untuk belajar dan berusaha menjadi bisa. Mau tahu ?? Talentaku ini tidak lain adalah bermusik. Aku senang bermain musik. Terbukti dari kasih sayang orang tuaku menyediakan alat musik di rumah yang kau gunakan u

Suka Masak

Namaku Ivana Angie Elianora. Biasanya aku dipanggil Ivana atau Anya. Aku lahir pada tanggal 26 Maret 2003 di kota Jember. Aku sekarang kelas 8 di Smpk Santa Maria 1 Malang. Aku anaknya itu periang, ramah, selalu tampil percaya diri, centil, ratunya sosmed dan jagonya kalau selfie. Id line dan instagramku @ivana.anya. Hobiku selain memasak yaitu menari, menyanyi, & main gitar. Aku memang anak yang tidak terlalu pintar tetapi aku dapat menjadi anak osis berkat dukungan dari orang tuaku.  Cita citaku adalah menjadi chef yang sukses di tingkat nasional maupun internasional. Keinginanku yaitu membuat serta mengembangkan bisnis kuliner seperti papaku yang sudah dijalankan selama 13 tahun ini. Dan menciptakan banyak inovasi makanan yang unik dan menarik untuk dihidangkan. Memang banyak teman temanku yang punya cita cita dan keinginan sama sepertiku. Tetapi ada yang membuat berbeda dengan cita citaku. Selain menjadi seorang chef yang sukses, aku juga ingin menjadi chef yang berpenampila

Programmer

Nama lengkap    : Philliphus Jolisto K Nama panggilan : Phillip Kelas/no. absen : 8C/29 Namaku adalah Philliphus Jolisto. Panggil saja aku Phillip. Aku dilahirkan pada tanggal 21 September 2003. Aku sekolah di TK Pamerdi ketika umur 3 tahun dan lulus TK pada umur 5 tahun. Aku melanjutkan sekolah ke SDK Pamerdi. Aku banyak mengalami senang dan susah ketika menjalani sekolah di SDK Pamerdi. Teman-temanku banyak yang nakal dan hampir semua guruku seorang yang pemarah. Jujur saja, aku tidak betah sekolah di situ. Aku ingin segera lulus dan masuk sekolah yang lebih baik. Setelah lulus SD aku ingin melanjutkan sekolah ke SMPN 3, tetapi orang tuaku memaksaku untuk masuk SMPK Santa Maria I. Akupun mengiyakan keinginan mereka. Alasan mereka menyuruhku sekolah di SMPK Santa Maria I adalah agar bisa satu sekolah dengan adikku yang sekolah di SDK Santa Maria I. Awalnya aku mengira sekolah di SMPK Santa Maria I itu membosankan, tetapi setelah memasuki pertengahan semester ganjil aku mendapa

Tanpa Perjuangan, Kemenangan-Zonk

Sebelum bercerita tentang diriku, aku ingin memperkenalkan identitasku. Namaku Aleen Yustio, biasa dipanggil Aleen atau molen. Status jomblo, hanya bercanda! Aku sekolah di SMPK Santa Maria 1, Malang. Aku tinggal di Jl. Raya Arjowinangun no 33, kalau mau mampir silahkan! Hobbyku mendengarkan musik, bermain game, dan suka olahraga. Idolaku adalah Zara Larsson. Sampai saat ini aku juga bingung terhadap satu pertanyaan ini, yaitu siapakah aku sebenarnya ? Aku kira sudah cukup dengan pengenalannya. Sekarang lanjut pada topik berikutnya. Setiap orang di bumi pasti memiliki keinginan yang berbeda-beda, karena aku juga manusia. Aku juga punya keinginan, antara lain : 1. Bisa membahagiakan kedua orangtua selagi mereka masih ada. 2. Bisa menjadi orang yang sukses dan berguna. 3. Mendapat jodoh, amin! JK 4. Punya akses internet, seperti Wi-Fi 5. Bisa menjadi panutan bagi teman teman di kelas. Sebenarnya masih banyak lagi, namun tidak bisa aku ungkapkan melalui kata-kata. Sekian dari kei

Menggambar

Nama saya Gabriel Yuliminanto sekolah di SMPK Santa Maria 1Malang anak kelas 8c no absen15.hobby saya adalah menggambar dan bermain drum.Tkk saya berada di sekolah Petra SD pun juga di Petra disana saya banyak belajar menggambar cartoon.sampai sampai saya diikutkan lomba menggambar sekecamatan klojen ternyata saya menang juara 2.Dirumah saya banyak menggambar cartoon.mengapa saya memilih hobby menggambar?,karena menggambar membuat saya lebih kreatif dan berimajinasi. Saya ingin orang tua saya bangga akan kreatifitas saya.Orang tua saya menyarankan saya sebagai seorang pelukis tetapi saya tidak mau,karena cita cita saya ingin menjadi Arsitek.Tugas dari profesi arsitek adalah sebagai desain rumah dan merancang pembuatan rumah atau gedung.dan saya menyukai hal hal yang membuat saya lebih kratif. Yang harus dilakukan adalah tekun belajar pantang menyerah,mengerjakan dengan hati yang sukacita dan rajin belajar untuk meraih cita-cita. Kelemahan saya yaitu suka malas dan suka bermain,ole

Melatih Keberanian

Nama:Kevin Jonathan suyono (Kevin) Hobby:bermain piano Motto:harus berusaha dan tidak boleh menyerah dalam melakukan kegiatan yang belum perna dilakukan No hp:08113781807 Namaku adalah Kevin Jonathan Suyono. Aku sering di panggil Kevin. Aku kelas 8 di sekolah SMPK. SANTA MARIA 1 MALANG atau disingkat stamsa. Aku hidup sengan keluarga yang sangat baik.Ketika  aku waktu TK di Santa Maria 2, aku sering takut kepada guru, karena aku tidak bisa melakukan apa-apa, dan ketika aku masuk tk. Aku baru pertamakali mendengarkan semua musik, terutama alat musik piano. Ketika ada pelajaran musik, aku sangat senang mendengarnya soalnya aku pertamakali meliat guru bermain musik. Saat aku suda sd kelas 1, aku pertamakali sangat takut sekali kepada guru dan sesaat sudah mulai mengenal semua guru. Suatu ketika saya suda mulai mengenal guru- guru itu, saya tidak takut lagi dengan guru-guru itu Caranya untuk tidak takut: 1. bertanyalah kepada guru bila tidak tau, 2. berani bertanggungjawab atas p